Data Manipulation Language MYSQL

 


1. cd /xampp/mysql/bin

Pertama - tama kita menggunakan langkah tersebut digunakan untuk masuk ke sebuah directory mysql, setelah masuk kita menggunakan mysql -u root -p untuk masuk sebagai user root.

2. show databases;

Untuk melihat daftar database yang ada di database server.

3. use kasir;

Untuk menggunakan atau masuk ke database kasir kita menggunakan perintah use kasir seperti contoh diatas.

4. desc pelanggan;

Perintah tersebut untuk menampilkan setruktur sebuah tabel pelanggan.



5. insert into

Perintah tersebut digunakan untuk memasukan sebuah values kedalam tabel pelanggan.


6. select * from pelanggan;

Nah setelah kita isi values atau nilai dari tabel pelanggan, kita bisa menggunakan perintah select * from pelanggan; untuk menampilkan isi dari tabel pelanggan tersebut.



7. select nama,pekerjaan from pelanggan;

Perintah diatas adalah hanya untuk menampilkan field nama dan pekerjaan berbeda dengan select * from pelanggan.



8. delete from pelanggan where id_pelanggan = 1;

Nah kita ingat fungsi delete ialah untuk menghapus, akan tetapi disini kita menambahkan where id_pelanggan = 1; yang artinya hanya menghapus bagian id_pelanggan pada baris 1.



9. delete from pelanggan where nama = ‘fulanah’;

Langkah tersebut sebenarnya sama hanya saja kita menggunakan perintah where nama = ‘fulanah’;



10. update pelanggan set nama = ‘aku cakep’ where id_pelanggan = 3;

Dan yang terakhir kita menggunakan perintah diatas yang artinya kita ingin mengubah sebuah nama menjadi aku cakep pada bagian id_pelanggan 3.







Komentar

Postingan populer dari blog ini

Langkah menampilkan Database di CMD XAMPP

Menambah, mengubah, dan menghapus field pada tabel database

Membuat relasi database MYSQL